Kumpulan Soal dan Jawaban Materi Budidaya Unggas Petelur
- Yang bukan merupakan keuntungan kandang battery adalah...a. Memudahkan mengambil dan mengumpulkan telurb. Menghindari kanibalisme antarunggasc. Modal awal lebih besard. Menghindari kanibalisme antarunggas
- Ayam ras petelur akan pertama bertelur kira-kira pada saat berumura. 3 Bulanb. 4 Bulanc. 6 Bulanc. 5 Bulan
- Salah satu ciri ayam ras petelur tipe ringan adalaha. Mampu bertelur lebih dari 260 butir per tahunb. Berwarna coklatc. Tidak sensitifd. Berjengger hitam
- Pada usia dewasa,berat ayam kedu mampu mencapai...a. 1,3-1,5 Kgb. 1,6-1,8 Kgc. 1,4-1,6 Kgd. 1,5-1,7 Kg
- Ayam kedu biasa dijumpai pada daerah...a. Kedub. Pegununganc. Tangerangd. Bekasi
- Bobot telur itik cirebon dapat mencapai...a. 50-55 gram/butirb. 65-70 gram/butirc. 60-65 gram/butird. 70-75 gram/butir
- Yang termasuk dalam bentuk kandang unggas petelur di bawah ini adalah...a. Kandang kolonib. Kandang lemaric. Kandang rumahd. Kandang balok
- Berikut yang bukan termasuk ciri-ciri unggas adalah ....a. Bersayapb. Berkakic. Memiliki paruhd. Berekor
- Unggas yang hidup di air dan memiliki badan kecil dan ramping serta dapat bergerak lincah adalah ....a. Ayamb. Itikc. Bebek/entokd. Burung puyuh
- Bibit ayam petelur diperoleh pada penyedia bibit. Bibit ayam yang digunakan disebut DOC/ayam umur sehari. DOC adalah kepanjangan dari ....a. Day On Chickenb. Day Of Kitchenc. Dear Old Closed. Day Old Chicken
- Memiliki tubuh ramping, ringan serta mencapai dewasa lebih cepat merupakan ciri-ciri dari ayam ....a. Ayam pedagingb. Ayam petelurc. Ayam dwigunad. Ayam ornamental
- Di bawah ini sarana dan prasarana yang dibutuhkan dalam budidaya ayam petelur, kecuali ....a. Kandangb. Bibit ayamc. Karyawand. Pakan
- Unggas air yang memiliki badan lebih gemuk dan bergerak lamban adalah ....a. Burung puyuhb. Ayamc. Bebek/entokd. Itik
- Berikut merupakan keuntungan kandang baterry, kecuali ....a. Mempermudah penjualan telurb. Memudahkan mengambil dan mengumpulkan telurc. Menghindarkan kerusakan telur oleh unggasd. Memperoleh telur yang bersih dari kotoran unggas
- Telur ayam sebaiknya dipanen sehari....kalia. Satub. Duac. Tigad. Empat
- Sanitasi adalah termasuk teknik budidaya unggas petelur, meliputi ....a. Penyediaan kandangb. Panenc. Penyediaan bibitd. Pascapanen
- Di bawah ini merupakan standar SNI 01-3929-2006 tentang pakan ayam petelur layer, kecuali ....a. Kadar airb. Lemak kasarc. Abud. Garam
- Di bawah ini termasuk jenis unggas petelur, kecuali ....a. Ayamb. Burung puyuhc. Kura-kurad. Bebek/itik
- Kandang ayam petelur harus memnuhi persyaratan temperatur antara ....a. 25-29C°b. 27-30C°c. 32,2-35C°d. 35-37C°
- Itik petelur berasal dari ....a. Jakartab. Amerika selatanc. Asiad. Amerika utara
- Ayam yang ditandai dengan bobot tubuh yang lebih besar dibandingkan dengan ayam petelur putih sehingga dapat menghasilkan daging cukup banyak disebut ....a. Ayam petelur ringanb. Ayam petelur beratc. Ayam pedaging beratd. Ayam petelur medium
- Di bawah ini yang bukan merupakan sarana dan peralatan yang dibutuhkan dalam budidaya ayam petelur ....a. Kandangb. Pakanc. Vitamind. Sapu
- Hasil tambahan yang dapat dinikmati dari hasil budidaya ayam petelur adalah daging dari ayam yang sudah tua atau disebut ....a. Starterb. Finisherc. Inaktifd. Afkir
- Di bawah ini kegiatan budidaya unggas petelur, kecuali ....a. Penyediaan kandangb. Penyediaan bibitc. Pemeliharaand. Penyediaan karyawan
- Berikut merupakan komposisi nutrisi pakan unggas, kecuali ....a. Karbohidratb. Proteinc. Galiumd. Serat kasar
- Untuk membantu pertumbuhan dan menjaga kesehatan unggas, yang diperlukan adalah ....a. Vitaminb. Hormonc. Energid. Obat
- Berikut beberapa pedoman teknis untuk memilih bibit/DOC (Day Old Chicken)/ayam umur sehari kecuali ....a. Anak ayam (DOC) berasal dari induk yang sehatb. Bulu tampak halus dan penuh serta baik pertumbuhannyac. Tidak terdapat kecacatan pada tubuhnyad. Ukuran berat badan antara 15-20 gram
- Yang termasuk ke dalam biaya proses budidaya ayam petelur adalah ....a. Membayar gaji karyawanb. Memberikan vaksinasic. Membeli peralatan budidayad. Membayar pembersihan kandang
- Fase starter yaitu pemberian pakan ayam petelur pada umur ....a. 0 - 2 minggub. 0 - 4 mingguc. 0 - 5 minggud. 1 - 3 minggu
- Usaha untuk menimbulkan kekebalan tubuh dan pengendalian penyakit menular yang disebabkan oleh virus adalah tujuan dari ....a. Vitaminb. Obatc. Vaksinasid. Hormon
- Ayam ras ras petelur tipe medium disebut juga sebagai ayam ras tipe ....a. Ringanb. Beratc. Dwigunad. Sedang
- Jenis-jenis unggas petelur yang umum dibudidayakan karena permintaan dan kebutuhan masyarakat yang tinggi adalah, kecuali ....a. Ayam pedagingb. Ayam petelurc. Ayam dwigunad. Ayam oriental
- Di bawah ini yang bukan termasuk ayam bukan ras adalah ....a. Ayam kedub. Ayam broilerc. Ayam induk pedagingd. Ayam petelur afkir
- Kandang yang berbentuk kotak dan bersambungan anatara yang satu dengan yang lainnya, dapat bertingkst atau satu tingkat saja, disebut ....a. Kandang baterryb. Kandang bujur sangkarc. Kandang postald. Kandang kotak
- Kandang yang umum di gunakan pada budidaya unggas petelur adalah ....a. Kandang sangkar yang di modifikasi menjadi kandang burungb. Kandang sangkar yang di modifikasi bukan menjadi kandang burungc. Kandang yang jauh dari keramaian supaya ayam tidak stressd. Kandang yang di buat oleh kayu
Jawaban:
- c. Modal awal lebih besar
- c. 5 Bulan
- a. Mampu bertelur lebih dari 260 butir per tahun
- c. 1,4-1,6 Kg
- a. Kedu
- d. 70-75 gram/butir
- a. Kandang koloni
- d. Berekor
- d. Burung puyuh
- d. Day Old Chicken
- b. Ayam petelur
- c. Karyawan
- c. Bebek/entok
- a. Mempermudah penjualan telur
- c. Tiga
- d. Pascapanen
- d. Garam
- c. Kura-kura
- c. 32,2-35C°
- d. Amerika utara
- d. Ayam petelur medium
- d. Sapu
- d. Afkir
- d. Penyediaan karyawan
- c. Galium
- a. Vitamin
- d. Ukuran berat badan antara 15-20 gram
- b. Memberikan vaksinasi
- b. 0 - 4 minggu
- c. Vaksinasi
- c. Dwiguna
- d. Ayam oriental
- a. Ayam kedu
- a. Kandang baterry
- a. Kandang sangkar yang di modifikasi menjadi kandang burung
Post a Comment for "Soal Budidaya Unggas Petelur Beserta Jawaban"