Kumpulan Soal dan Jawaban Materi Hortikultura
- Yang perlu dilakukan pada saat tanaman durian sedang berbunga adalah mengurangi pemberian .....a. Airb. Unsur harac. Pestisidad. Cahaya
- Jenis hama yang sering menyerang tanaman semangka adalah .....1) Kutu hijau2) Ulat daun3) Thripsa. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Salah satu jenis rambutan terbaik dengan buah cukup besar, kulit buah berwarna merah darah, rasa manis dengan sedikit asam, dan ngelotok adalah ciri-ciri rambutan .....a. Rapiahb. Simacanc. Sinyonyad. Binjai
- Daun jambu biji dapat dimanfaatkan untuk .....1) Meningkatkan jumlah trombosit penderita DB2) Obat diare3) Zat pewarnaa. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Berikut ciri tomat yang digunakan untuk bahan baku industri .....a. Bentuk tidak beraturanb. Berukuran besarc. Dagingnya tebald. Buah banyak mengandung air
- Yang termasuk dalam kelompok cabai kecil adalah .....a. Capsicum annuum Sendtb. Capsicum frutescensc. Capsicum annuum I var.longum Sendtd. Capsicum annuum spp.
- Genus Geminivirus antara lain ditularkan oleh .....1) Aphid2) Wereng daun3) Lalat putiha. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Tanaman selada yang produksinya dapat mencapai 450 gram/tanaman dan berasal dari Belanda adalah varietas .....a. Red sailsb. Saladin quick Rz.c. Sunshined. Malibu Rz.
- Busuk akar (damping off) pada tanaman kubis disebabkan oleh cendawan .....a. Plasmodiophora brassicaeb. Carxospora iongissima Sacc.c. Rhizoctonia sp.d. Fusarium oxysporium
- Penyakit tanaman yang disebabkan oleh bakteri, meliputi .....1) Bercak daun2) Busuk lunak daun3) Mosaik dauna. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Batang yang berbentuk cakram yang tumbuh tunas dan akar terdapat pada tanaman .....a. Kentangb. Cabaic. Tomatd. Bawang merah
- Kentang french fries dapat tumbuh baik pada pH sekitar .....a. 5.0b. 5.5c. 6.0d. 7.0
- Klamidospora pada jamur dapat berfungsi sebagai .....1) Alat perkembangbiakan aseksual2) Tempat cadangan makanan3) Alat untuk mempertahankan diria. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Jenis tanaman hias yang perbanyakannya dapat dilakukan dengan spora adalah .....a. Palmaeb. Bromeliaceaec. Pterydophytad. Araceae
- Metode hidroponik yang memanfaatkan prinsip bejana berhubungan dengan sistem irigasi yaitu sistem .....a. Column Cultureb. Ebb and Flowc. Deep Flow Techniqued. Nutrient Film Technique
- Perbanyakan tanaman dengan cara cangkok memiliki keuntungan, antara lain .....1) Menghasilkan tanaman lebih pendek dari tanaman induk2) Menghasilkan buah dalam waktu lebih singkat3) Menghemat bahan tanaman sehingga tanaman induk tidak rusaka. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Daun, batang, bunga, dan buah berlubang-lubang kecil seperti bekas ditusuk sehingga penampilan tanaman menjadi kurang menarik. Hal ini disebabkan oleh serangan .....a. Cendawanb. Tungauc. Ulatd. Orong-orong
- Bagian tanaman yang dapat digunakan untuk perbanyakan dengan cara stek, yaitu .....1) Daun2) Akar3) Batanga. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Buah berplup yang dimasak sampai konsistensinya halus dan lunak, kemudian ditambahkan bumbu-bumbu dengan kandungan gula sedikit. Manisan buah tersebut dikenal sebagai .....a. Jellib. Fruit honeyc. Fruit butterd. Preserves
- Hortikultura adalah suatu komoditas yang bersifat .....1) Labor Intensive2) Capital Intensive3) Technology Intensivea. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
- Penggunaan senyawa KMnO4 dalam memperpanjang daya simpan produk hortikultura adalah untuk .....a. Mengurangi produksi etilenb. Mengurangi kadar oksigenc. Meningkatkan kadar CO2d. Mendinginkan suhu ruangan
- Suhu dapat mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan tanaman hortikultura, antara lain .....1) Pasca panen tanaman2) Perkembangan hama dan penyakit3) Produksi tanamana. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 1, 2 dan 3
Jawaban:
- a. Air
- d. 1, 2 dan 3
- d. Binjai
- c. 2 dan 3
- d. Buah banyak mengandung air
- b. Capsicum frutescens
- c. 2 dan 3
- b. Saladin quick Rz.
- c. Rhizoctonia sp.
- a. 1 dan 2
- d. Bawang merah
- d. 7.0
- b. 1 dan 3
- c. Pterydophyta
- b. Ebb and Flow
- a. 1 dan 2
- d. Orong-orong
- d. 1, 2 dan 3
- c. Fruit butter
- d. 1, 2 dan 3
- a. Mengurangi produksi etilen
- c. 2 dan 3
Post a Comment for "Soal Hortikultura Beserta Jawaban"