Latihan Soal Pilihan Ganda Tentang Konflik Sosial Lengkap Jawaban
- Konflik bisa berfungsi sebagai...
a. Dukungan bagi pemerintah
b. Peningkat solidaritas
c. Pemicu perang
d. Provokator - Interaksi sosial akan menghasilkan dua bentuk yg paradoks yaitu...
a. Pro dan kontra
b. Akomodasi dan pertikaian
c. Asimilisasi san akulturasi
d. Modern dan tradisional - Konflik yang terjadi antara pembantu dengan majikannya termasuk dalam konflik....
a. Antaragama
b. Antargenerasi
c. Individu
d. Antarkelas sosial - Di bawah ini yang tidak termasuk penyebab konflik yaitu perbedaan...
a. Nilai sosial
b. Antara individu
c. Usia dan tempat kelahiran
d. Latar belakang kebudayaan - Sisi negatif dari suatu konflik yaitu...
a. Rasa solidaritas yang berkurang
b. Keretakan hubungan antara individu
c. Muncul individu yg berkuasa
d. Tercapai keseimbang kekuatan - Biasanya konflik menghasilkan pihak yg kalah dan pihak yang menang. Ha tersebut berarti konflik berfungsi sebagai....
a. Sarana persaingan
b. Juri
c. Alat seleksi
d. Pemacu kreativitas - Sekelompok pendukung suatu Parpol marah karna partai mereka kalah dalam Pemilu, konflik tersebut termasuk dalam bentuk....
a. Politik
b. Pribadi
c. Internasional
d. Rasial - Konflik ditinjau dari subjeknya dibedakan menjadi.....
a. 5
b. 1
c. 6
d. 3 - Di bawah ini merupakan penyebab terjadinya konflik sosial yaitu....
a. Adanya persamaan tujuan
b. Perbedaan kebudayaan dan situasi yang saling bertolak belakang
c. Persamaan status
d. Persamaan kepentingan - Hubungan yang penuh kontradiksi akan memicu konflik atau revolusi kelas merupakan pendapat....
a. Siti norma
b. Karl marx
c. Kurt lewin
d. Georg simmel - Masalah perbedaan agama sering menimbulkan konflik. Hal ini dapat terjadi karena adanya....
a. Sikap saling merendahkan
b. Toleransi
c. Sikap saling menghormati
d. Sikap saling memahami - Perasaan tidak senang pada orang lain dengan cara berkhianat, menghasut, provokasi dan sebagainya adalah wujud dari.....
a. Kompetisi
b. Konflik sosial
c. Kontravensi
d. Disintegrasi sosial - Ketika menjelang pemilu, semua kader Parpol berlomba untuk menjadi Caleg. Hal tersebut menunjukkan telah terjadinya kompetisi dalam.....
a. Mutlak
b. Kebudayaan
c. Kedudukan dan peranan
d. Ekonomi - Berikut ini yang merupakan sisi positif dari suatu konflik yaitu....
a. Mencapai kesepakatan
b. Mengubah kepribadian individu
c. Menciptakan integrasi
d. Menyesuaikan nilai dan norma sesuai kebutuhan - Konflik yang terjadi antara kelompok sosial dan antara satuan nasional merupakan konflik yang dikemukakan oleh...
a. Kurtlewin
b. Lewis coser
c. Soejono soekanto
d. Ralf dahrendorf - Menurut pendapat Kurt Lewin, bentuk konflik yang dialami oleh manusia berjumlah....
a. 2
b. 1
c. 3
d. 4 - Proses sosial yang mengakibatkan salah satu kelompok dari dua kelompok mengalami kehancuran dinamakan...
a. Perang
b. Banjir
c. Tanah longsor
d. Tsunami - Berikut ini yang bukan merupakan penyebab konflik di masyarakat yaitu ...
a. Perbedaan pendapat antarindividu
b. Perbedaan kebudayaan
c. Akomodasi
d. Perubahan sosial - Para buruh yang menuntut kenaikan upah kepada perusahaan termasuk dalam jenis konflik ...
a. Warna kulit
b. Antarpribadi
c. Antarras
d. Antarkelas
Kunci Jawaban:
- b. Peningkat solidaritas
- a. Pro dan kontra
- d. Antarkelas sosial
- c. Usia dan tempat kelahiran
- b. Keretakan hubungan antara individu
- a. Sarana persaingan
- a. Politik
- d. 3
- b. Perbedaan kebudayaan dan situasi yang saling bertolak belakang
- b. Karl marx
- a. Sikap saling merendahkan
- d. Disintegrasi sosial
- d. Ekonomi
- c. Menciptakan integrasi
- d. Ralf dahrendorf
- c. 3
- a. Perang
- c. Akomodasi
- d. Antarkelas
Post a Comment for "Konflik Sosial - Soal dan Jawaban"